Tugas Akhir

Tugas Akhir (TA) merupakan mata kuliah wajib dan menjadi salah satu prasyarat untuk meraih gelar sarjana bagi mahasiswa Program Studi S-1 Desain Komunikasi Visual, Fakultas Rekayasa Industri dan Desain, Institut Teknologi Telkom Purwokerto. Tugas Akhir merupakan karya ilmiah mahasiswa yang disusun mandiri berdasarkan hasil studi sistematis atas masalah aktual menggunakan referensi tulisan ilmiah lainya di bawah pengawasan atau pengarahan dosen pembimbing. Penyusunan Tugas Akhir bertujuan menampilkan kompetensi yang dimiliki mahasiswa dalam memecahkan permasalahan dan atau analisis fenomena sesuai dengan keilmuan program studi.

Berdasarkan fokus dan target penelitian, Tugas Akhir terbagi menjadi Perancangan Karya (Creative Research) dan Pengkajian Karya (Basic Research). Pada kategori perancangan karya, mahasiswa dituntut untuk merangkum dan mengaplikasikan bidang keilmuan yang diperoleh untuk memecahkan masalah dalam bidang keahlian/bidang studi Desain Komunikasi Visual secara sistematis, logis, kritis, kreatif dan berbobot, berdasarkan data/informasi yang akurat dan didukung analisis yang tepat dan menuangkannya dalam bentuk penulisan dan penciptaan karya ilmiah. Difokuskan untuk mengeksplorasi yang berarti menguraikan, memprediksi, dan menjelaskan dasar perilaku fundamental teori keilmuan Desain Komunikasi Visual.

Tugas Akhir dilalaui dengan beberapa tahap:

  • Seminar Proposal (Sempro)
  • Penyusunan Tugas Akhir
  • Sidang Tugas Akhir
  • Yudisium

 

Scan barcode Panduan Tugas Akhir

Contoh Karya-Karya Tugas Akhir Mahasiswa DKV ITTP

Bridging Technology for Humanity
Jl. D.I Panjaitan No. 128 Purwokerto 53147, Jawa Tengah – Indonesia

Telp : 0281-641629

WA  : 0812-2831-9222

Email : [email protected]

Website Official : ittelkom-pwt.ac.id

Website PMB : pmb.ittelkom-pwt.ac.id

Negara : Indonesia

Telp

WA

Email

Website Official

Website PMB

Negara

Fakultas Teknik Telekomunikasi dan Elektro (FTTE)

Fakultas Informatika (FIF)

Fakultas Rekayasa Industri dan Desain (FRID)

Bridging Technology for Humanity
Jl. D.I Panjaitan No. 128 Purwokerto 53147, Jawa Tengah – Indonesia

Telp

WA

Email

Website Official

Website PMB

Negara

Fakultas Teknik Telekomunikasi dan Elektro (FTTE)

Fakultas Informatika (FIF)

Fakultas Rekayasa Industri dan Desain (FRID)

Copyright ©2024 All Rights Reserved By Institut Teknologi Telkom Purwokerto